RS Inmedika

Jalan Danau Tempe No.99, Sidakarya, Denpasar Selatan, Kota Denpasar, Bali

Call:0361 - 123456

info@rsinmedika.com

5 Obat Kumur Antiseptik yang Efektif Menjaga Kebersihan Mulut

Selasa, 09 April 2024

Card image

Obat kumur antiseptik bermanfaat untuk menjaga kebersihan, serta mencegah penyakit pada gigi dan mulut. Dengan menggunakan obat kumur ini, mulut jadi bebas dari bakteri dan terasa segar sepanjang hari. 

Menggosok gigi adalah langkah yang penting dilakukan untuk menjaga kesehatan dan kebersihan mulut.  Namun, sikat gigi dua kali sehari kadang masih belum cukup karena tidak semua area mulut bisa terjangkau ketika menyikat gigi.